Ultraviolet Sterilizer adalah alat filter yang berfungsi untuk menghilangkan bakteri organisme dalam air dengan menggunakan sinar radiasi ultraviolet. UV Sterilizer bekerja melalui pancaran sinar ultravioletnya dan akan mematikan setiap bakteri, jamur atau virus yang melewatinya. Penggunaan Ultraviolet Water Sterilizer harus memperhatikan flowrate nya, diameter, dan bola lampu watt. Semakin besar laju air maka akan semakin besar membutuhkan kapasitas sterlizernya, begitu juga semakin besar diameter nya maka akan semakin lama waktu kontak pancaran ultravioletnya. CV Biotirta Kreasindo menyediakan UV Sterilizer dengan merk Sterilight asal Canada yang memiliki kualitas sangat baik.
UV Water Sterilizer Sterilight tersedia dengan type-type :
1. Type S1Q-PA : Flowrate 2 gpm
2. Type S2Q-PA : Flowrate 3 gpm
3. Type S5Q-PA : Flowrate 6 gpm
4. Type S8Q-PA : Flowrate 10 gpm
5. Type S12Q-PA : Flowrate 15 gpm